Bikin Antena hustler

Antena Hustler sudah tidak asing lagi bagi orang briker, apalagi dengan ke ampuhanya. Antena jenis ini telah beberapa kali menjadi jawara… dalam beberapa perlombaan radio. atau lebih dikenal dengan “Radio Balap”. Kali ini kami akan mengajak Anda untuk merakit/bikin sendiri antena Hustler, yaitu tipe G7 144 MHz. Antena hustler panjangnya adalah 3 X 5/8 atau 3 X (0,625 X 2), kurang lebih 3,75 meter.


Ukuran Loading
Loading 1 =  8 Lilit (3+8), Diameter Kawat 2 mm, spasi 3 mm,
diameter loading (pipa PVC) 1 dim
Loading 2 =  80 Lilit, Diameter Kawat 1,5 mm, spasi 2 mm,
diameter loading (pipa PVC) 3/4 dim
Loading 3 =  80 Lilit, Diameter Kawat 1,5 mm, spasi 2 mm,
diameter loading (pipa PVC) 1/2 dim
Untuk ukuran pipa aluminium, menyesuaikan dengan ukuran loading, maupun ukuran bracket ground. Jumlah lilitan dan diameter kawat bisa dimodifikasi sesuai dengan keperluan. Jika Anda mengalami kesulitan melilit loading dengan kawat
email, Anda bisa menggantinya dengan kabel NYY (kawat engkel).
ini skala gambar untuk menyetel

silahkan berkreasi sendiri 
untuk bracketnya bisa di cari di kota terdekat dengan anda
Untuk tampilan antena seperti ini

semoga bermanfaat..

9 komentar:

Edhi Subejo 21 Juni, 2012  

salam kenal,ada foto jadinya anten Om,...posting juga ni foto nya

emang265 12 September, 2012  

maf bloom sempat moto masih nangkring di atas rumah.. hehheh

Unknown 15 Agustus, 2013  

kalo skema ant G6 ada ga om,posting please

emang265 02 September, 2013  

klo G6 aku ga punya... maaf ya..

Anonim 20 Desember, 2013  

om saya bikin sesuai skema kok ngga ketemu ya match nya pada loading coil yg di feed point nya? ketemu nya justrus 3 lilit inner ke ground 5 lilit inner ke elemen pertama.
thanks om parameternya

emang265 26 Desember, 2013  

mungkin karena kualitas bahan jadi berbeda...
ok met berkreasi ya

Anonim 24 Maret, 2014  

salam kenal kawan...utk loding 1s/3 bagaimana cara menyambungkan setiap ujung loding coil seperi apa ?
*Melalui skrup atau solder ke tiap pipa almunium...maklum awam banget tentang antena...thk.
Bagi master2 antena bisa kirim via Email:darsono.cekom@gmail.com

Unknown 13 Mei, 2015  

Kuran panjang pipa di gambar kurang jelas bos L 123 makasih bosss dan bahan yg.baik pakai apa bosss..tank's

Unknown 13 Mei, 2015  

Kuran panjang pipa di gambar kurang jelas bos L 123 makasih bosss dan bahan yg.baik pakai apa bosss..tank's

Posting Komentar

  © Blogger creative by emang265 2011

kembali ke ATAS